The Little Prince (film 2015)

Le Petit Prince
Poster teaser Prancis
SutradaraMark Osborne
ProduserAton Soumache
Dimitri Rassam
SkenarioIrena Brignull
Berdasarkan
Le Petit Prince
oleh Antoine de Saint-Exupéry
PemeranRiley Osborne
Marion Cotillard
Mackenzie Foy
James Franco
Rachel McAdams
Jeff Bridges
Benicio del Toro
Paul Giamatti
Albert Brooks
Matt Jenkins
Penata musikHans Zimmer
PenyuntingCarole Kravetz Aykanian, Matthew Landon
Perusahaan
produksi
Onyx Films
DistributorParamount Vantage (AS)
Entertainment One (Kanada)
Paramount Pictures (Prancis)
Tanggal rilis
  • 07 Oktober 2015 (2015-10-07) (Prancis)[1]
NegaraPrancis, Italia
BahasaPrancis
Anggaran€60 juta[2]

The Little Prince (bahasa Prancis: Le Petit Prince, bahasa Italia: Il piccolo principe) adalah sebuah film fantasi animasi Prancis/Italia mendatang yang disutradarai oleh Mark Osborne. Irena Brignull menulis skripnya berdasarkan pada novel dengan nama yang sama 1943 karya Antoine de Saint-Exupéry. Film tersebut menggunakan animasi gerakan berhenti untuk cerita novel tersebut dan animasi komputer untuk naratif frame tambahan. Film tersebut dibintangi oleh Marion Cotillard, James Franco, Rachel McAdams dan Jeff Bridges. Film tersebut akan dirilis di Prancis pada 7 Oktober 2015.[3]

Alur

Seperti yang diketahui alur pada film ini adalah seorang kakek yang mengingatkan anak kecil tentang mimpi yang harus diraih. Sang kakek memberikan semacam diary dan itu seolah nyata. Sang pangeran kecil yang diceritakan kakek mempunyai sebuah impian yang mulia dan berhenti memikirkannya. Tapi sang anak memilih untuk mencari sang pangeran yang lupa dengan mimpinya menggunakan sebuah pesawat yang dirancang sang kakek.Pada akhir cerita sang kakek masuk rumah sakit dan sang Ibu yang tadinya ketat mengejar supaya anaknya masuk sekolah favorit dengan rela mempertemukannya dengan kakek tersebut. kata terakhir dalam cerita tersebut "kau mempunyai masa depan yang baik", kata kakek tersebut.

Pemeran

Produksi

Pada 14 Oktober 2010 co-sutradara Kung Fu Panda Mark Osborne menyutradarai The Little Prince berdasarkan pada novel 1943 The Little Prince yang ditulis oleh Antoine de Saint-Exupéry.[4] Aton Soumache dan Dimitri Rassam memproduksi film tersebut dengan biaya sebesar $80 juta untuk dirilis pada 2015. Pada 5 Juni 2013 pemeran internasional bergabung pada film tersebut yakni James Franco, Marion Cotillard, Rachel McAdams dan Jeff Bridges untuk menjadi pengisi suara pada film tersebut.[5] Albert Brooks juga bergabung sebagai pemeran pada 12 September untuk mengisi suara karakter jahat.[6]

Musik

Pada 10 Desember 2014, diumumkan bahwa Hans Zimmer akan mengkomposisikan musik untuk film tersebut.[7]

Referensi

  1. ^ Paramount France (1 April 2014). "Paramount Pictures France est heureux..." Twitter. 
  2. ^ ""The Little Prince" Update". rachelmcadams.com. 6 Mei 2014. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2014-12-29. Diakses tanggal 5 Mei 2014. 
  3. ^ Kloeckner, Marguerite (2 April 2014). "Le Petit Prince s'envole pour la planète cinéma en 2015". Le Figaro. Diakses tanggal 24 April 2014. 
  4. ^ "Mark Osborne to Direct The Little Prince". movieweb.com. 14 Oktober 2010. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2013-12-27. Diakses tanggal 15 September 2013. 
  5. ^ "James Franco, Rachel McAdams, Jeff Bridges Among Voice Stars for "The Little Prince"". hollywoodreporter.com. 5 Juni 2013. Diakses tanggal 15 September 2013. 
  6. ^ "Albert Brooks Lends Voice To 'The Little Prince'". deadline.com. 12 September 2013. Diakses tanggal 15 September 2013. 
  7. ^ "Hans Zimmer to Score 'The Little Prince'". Film Music Reporter. 10 Desember 2014. Diakses tanggal 10 Desember 2014. 

Pranala luar

  • The Little Prince di IMDb (dalam bahasa Inggris)
  • Situs resmi The Little Prince
  • Situs Jepang resmi The Little Prince
  • l
  • b
  • s
The Little Prince (1943) karya Antoine de Saint-Exupéry
Penayangan
  • The Little Prince (film 1974)
  • The Adventures of the Little Prince (serial TV 1978)
  • The Little Prince (serial TV 2010)
  • The Little Prince (film 2015)
Permainan panggung
  • The Little Prince and the Aviator (musikal 1981)
  • The Little Prince (permainan panggung 2000)
  • The Little Prince (opera 2003)
Permainan video
  • Little King's Story
Hal yang terkait
  • Adaptasi
  • Eloise at the Plaza
  • Picture Claire
  • Little Prince (pahatan)
  • l
  • b
  • s
Karya yang disutradarai oleh Mark Osborne
Films
Video musik
  • "Jurrasic Park"
  • "Hurts Like Heaven"
  • l
  • b
  • s
Kehidupan
  • Antoine de Saint-Exupéry
  • Aeroposta Argentina (maskapai penerbangan)
  • Aéropostale (maskapai penerbangan)
  • Bevin Mansion
  • Campeche (Florianópolis), Brazil
  • Carqueiranne
  • De Koninck, Charles
  • Didier Daurat
  • Holweck, Fernand
  • Israël, Jean
  • Sayap Rekonaisans Fotografi Afrika Barat Laut
  • Oppède
  • Saint Exupéry, Consuelo de (istri)
  • Saint Exupéry, Marie-Madeleine de (saudari)
  • Saint-Exupéry, Patrick de (sepupu)
  • Saint-Exupéry, Simone de (saudari)
  • Tarfaya
  • Wadi El Natrun
  • Werth, Léon
Karya
  • A Sense of Life
  • Carnets
  • Courrier sud
  • Écrits de guerre, 1939–1944
  • Flight to Arras
  • L'Aviateur
  • Le Petit Prince
  • Lettres à l'inconnue
  • Lettres à sa mère
  • Lettre à un otage
  • Lettres à une jeune fille
  • Lettres de jeunesse, 1923–1931
  • Manon, danseuse
  • Night Flight (novel)
  • Pilote de guerre
  • The Aviator (cerita pendek)
  • Terre des hommes
  • The Little Prince
  • Vol de nuit
  • Wind, Sand and Stars
Adaptasi
  • Adventures of the Little Prince (serial TV)
  • Daftar adaptasi The Little Prince
  • Night Flight (film 1933)
  • The Little Prince (film 1974)
  • The Little Prince (film 2015)
  • The Little Prince (opera)
  • The Little Prince (permainan panggung)
  • The Little Prince and the Aviator
  • R.U.R.U.R.
  • The Adventures of the Little Prince
  • Volo di notte
Tribut
  • 2578 Saint-Exupéry
  • 46610 Besixdouze
  • 45 Eugenia
  • Aguja Saint Exupery
  • Antoine de Saint Exupéry Airport, Argentina
  • B612 Foundation
  • Gare de Lyon Saint-Exupéry
  • Lyon-Saint Exupéry Airport
  • Petit-Prince (satelit)
  • Place Bellecour, Lyon, Prancis
  • Roy, Gabrielle
  • Saint-Ex (biopik)
  • Terre des hommes
  • Wings of Courage (biopik)
  • l
  • b
  • s
Penghargaan César untuk Film Animasi Terbaik
  • The Illusionist (2011)
  • The Rabbi's Cat (2012)
  • Ernest & Celestine (2013)
  • Loulou, l'incroyable secret (2014)
  • Minuscule: Lembah Semut-Semut Hilang (2014)
  • The Little Prince (2016)
  • My Life as a Courgette (2017)
  • The Big Bad Fox and Other Tales... (2018)
  • Dilili in Paris (2019)
  • I Lost My Body (2020)