Smeerenburg

Sisa kompor lapisan lemak di Smeerenburg

Pemukiman Smeerenburg di Pulau Amsterdam di Svalbard barat daya, berasal dari penangkap paus dari Belanda sebelum 1620: salah satu pengawal luar Eropa yang paling utara. Selama fase intensif pertama dari perikanan paus Spitsbergen, Smeerenburg ialah tempat operasi di utara. (Secara harfiah Smeerenburg, dalam bahasa Belanda berarti "kota lapisan lemak").

Sekitar 1660, dengan berkurangnya penangkapan paus, pemukiman itu ditinggalkan.

Pada 1973 reruntuhan Smeerenburg menjadi bagian Taman Nasional Spitsbergen Barat Laut Norwegia.

  • l
  • b
  • s
Imperium Belanda
Koloni dan pos dagang Vereenigde Oostindische Compagnie (1602–1798)
Kegubernuran Jenderal
  • Batavia
Kegubernuran
  • Ambon
  • Kepulauan Banda
  • Celebes
  • Ceylon
  • Koromandel
  • Formosa
  • Koloni Tanjung
  • Malaka
  • Maluku
  • Pesisir timur laut Jawa
Direktorat
Komandemen
Keresidenan
Permukiman Opperhoofd
Koloni dan pos dagang Geoctroyeerde Westindische Compagnie (1621–1792)
Koloni di Amerika
Pos dagang di Afrika
  • 1 Dipimpin Society of Berbice
  • 2 Dipimpin Society of Suriname
Permukiman Noordsche Compagnie (1614–1642)
Permukiman
Koloni Kerajaan Belanda (1815–1962)
Sampai 1825
Sampai 1853
Sampai 1872
Sampai 1945
Sampai 1954
Sampai 1962
Kerajaan Belanda (1954–sekarang)
Negara konstituen
Munisipalitas khusus Belanda