Halte Transjakarta Plumpang

1005 1218 Plumpang

Halte Transjakarta
Halte Plumpang pada Januari 2024
Letak
KotaJakarta Utara
Desa/kelurahanRawa Badak Utara, Koja
Kodepos14230
AlamatJalan Laksamana Yos Sudarso
Koordinat6°07′50″S 106°53′36″E / 6.1305°S 106.8932°E / -6.1305; 106.8932Koordinat: 6°07′50″S 106°53′36″E / 6.1305°S 106.8932°E / -6.1305; 106.8932
Desain Halte
Struktur
BRT, median jalan bebas
2 tengah
Pintu masukMelalui jembatan penyeberangan di sebelah Gudang Toyota Astra
Gerbang tarifYa
Fasilitas SepedaYa (arah Tanjung Priok)
Informasi lain
PemilikPT. Transportasi Jakarta
Nama sebelumnyaPlumpang Pertamina (hingga tahun 2023)
StatusBeroperasi
Dibuka31 Januari 2010 (Koridor 10)
14 Februari 2013 (Koridor 12)
Layanan
Halte sebelumnya Transjakarta Halte berikutnya
Walikota Jakarta Utara Koridor 10 Sunter Kelapa Gading
ke arah PGC
Koridor 10
Rute 10D
Sunter Kelapa Gading
Sunter Kelapa Gading
ke arah Pluit
Koridor 12 Walikota Jakarta Utara

Plumpang adalah sebuah halte bus Transjakarta yang terletak di Jalan Laksamana Yos Sudarso, Rawa Badak Utara, Koja, Jakarta Utara. Halte ini berada di Koridor 10 dan Koridor 12 yang membentang dari utara ke selatan.

Layanan bus kota non-BRT

Jenis Trayek Tujuan Keterangan
Bus kota Transjakarta 7T Cibubur Junction-Terminal Tanjung Priok

(Reguler)

di dalam halte
12F Rusun Marunda-Rusun Waduk Pluit

(Reguler)

Mikrotrans Transjakarta JAK 01 Terminal Tanjung Priok–Kebon Bawang di luar halte
JAK 87 Terminal Tanjung Priok–Rawamangun
JAK 117 Terminal Tanjung Priok-Tanah Merdeka

Tempat-tempat terdekat

  • Gudang Toyota Astra
  • Pasar Ular

Insiden

Pada 21 Mei 2023, sebuah truk menabrak separator bus Transjakarta dekat Halte Walikota Jakarta Utara, menyebabkan Halte Plumpang Pertamina pada sisi arah PGC beserta Halte Walikota Jakarta Utara tidak melayani pelanggan untuk sementara waktu.

Galeri

  • Halte Plumpang saat masih bernama Plumpang Pertamina pada malam hari, 2022
    Halte Plumpang saat masih bernama Plumpang Pertamina pada malam hari, 2022

Pranala luar

  • l
  • b
  • s
   
  • Layanan non-BRT: Royaltrans
  • Bus Kota
  • Lintas Perbatasan
  • Mikrotrans (JAK)
Ringkasan semua koridor
Ikon rintisan

Artikel bertopik Transjakarta ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s