Algojo

Sosok berjubah simbolis yang menggambarkan algojo abad pertengahan di Benteng Peter dan Paul, Saint Petersburg, Rusia

Algojo ialah orang yang memiliki tanggung jawab langsung untuk menjalankan hukuman mati atas terdakwa. Dalam bahasa Indonesia, kata algojo berasal dari bahasa Portugis, algoz.

Banyak algojo yang dilakukan secara profesional, yang mengkhususkan diri di bidang tertentu, karena eksekusi jarang terjadi.[1]

Istilah algojo juga meluas pada pelaksana Hukuman berat yang tidak ditujukan untuk membunuh, tetapi dapat mengakibatkan kematian.

Referensi

  1. ^ Siapa sangka, Profesi algojo diwariskan secara turun temurun (di Liputan6.com)
Pengawasan otoritas Sunting ini di Wikidata
Umum
  • Integrated Authority File (Jerman)
Perpustakaan nasional
  • Republik Ceko
Lain-lain
  • Historical Dictionary of Switzerland


  • l
  • b
  • s
Ikon rintisan

Artikel bertopik hukum ini adalah sebuah rintisan. Anda dapat membantu Wikipedia dengan mengembangkannya.

  • l
  • b
  • s